-->

Danramil 02 Tanah Merah Bersama Kapolsek Berikan Bantuan Bagi Warga Yang Terkena Lonsor

Publish: Baden Arul ----
INHIL-Danramil 02/Tanah Merah Kapten Inf Rohadi Handoko bersama bersama Kapolsek Tanah Merah AKP Liber Nainggolan menyerahkan bantuan 8 paket sembako kepada korban bencana longsor akibat abrasi tanah di Jalan Hidayah Lorong Sadar RT 03 RW 02 Desa Tanah Merah Kecamatan Tanah Merah Kabupaten Inhil, Jum'at ( 7/8/2020) Disaksikan Kepala BPBD Provinsi Riau  yang diwakili Jimmy dan Kepala BPBD Inhil Kepala BPBD Inhil, Yuspik dan 
Camat Tanah Merah Yuliargo dll


Longsor yang terjadi pada Kamis 6 Agustus 2020, sekira pukul 12.00 Wib beberapa waktu lalu Akibat musibah tersebut, 4 unit rumah pemukiman warga hanyut ke sungai dan 21 jiwa terancam kehilangan tempat tinggal.

Dalam momen kedatangannya, Danramil bersama Kapolsek menyerahkan bantuan berupa kebutuhan pokok kebutuhan lainnya kepada para korban yang tertimpa musibah.


Kegiatan ini dilaksanakan guna memberikan sedikit bantuan, bantuan tali asih kepada masyarakat, warga yang terdampak bencana alam berupa lonsor, Dengan perasaan senang, bahagia dan campur haru, warga korban lonsor mengucapkan terimakasih saat menerima bantuan ini.


" Kegiatan yang sangat positif ini harus terus dilaksanakan dalam menjalin silahturahmi dan kepada masyarakat sebagai upaya peningkatan kepedulian terhadap masyarakat, Meskipun bantuan sembako ini tidak seberapa akan tetapi menimal bisalah untuk meringankan beban hidup mereka dan bisa melihat mereka tersenyum "ungkap Danramil 02/Tanah Merah Kapten Inf Rohadi Handoko

Untuk diketahui Nama-nama korban bencana longsor

1. Saharan (Kepala Keluarga)
    Nurwana
    Adi Putra
    Candra Putra
    Pelangi


2. Sukamto (Kepala Keluarga)
     Kamisah
     Roy Sahtino(SLTA)
     M.Aldo  Alpiano (SLTP)
     Nengsi Rahayu (  SD )
     Ahmad Albar 
     Raudah Alzahra
     

3. Ramli ( Kepala Keluarga )
    Sutini
    Rosdiana ( SLTA )
    Nengsi Rahayu (SD) 
    Ahmad Albar
    Raudah Alzahra


4. Atong ( Kepala Keluarga )
    Helda 
    Riyan Sapriyanto (SD)
    Siti Juniarika (SD)
    Helen Hariati
Share:
Komentar

Berita Terkini